Sinta (Science and Techology Index) versi 1.0 pertama kali diluncurkan oleh Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi pada tanggal 30 Januari 2017, untuk mendata publikasi dan sitasi nasional serta internasional dari dosen, peneliti di Indonesia sehingga dapat dipetakan kepakaran, dan dilakukan pemeringkatan kinerja penulis, institusi dan jurnal terbaik di Indonesia.…